Penginapan Di Puncak Bogor Yang Murah Dan Bagus – Berekreasi di Puncak Bogor memang banyak digemari oleh wisatawan dari berbagai daerah hingga mancanegara. Lokasinya yang berada di dua kabupaten yaitu Cianjur dan Bogor.
Banyak wisatawan yang kurang puas kalau mengitari lokasi ini hanya sehari saja. Untuk itu anda tentu saja membutuhkan tempat untuk beristirahat dimalam hari.
Saya akan memberikan informasi mengenai Penginapan Di Puncak Bogor Yang Murah Dan Bagus untuk beristirahat dimalam hari sambil menikmati suasana malam yang sejuk.
1. The Cibulan Suites
Bila anda mengunjungi puncah bogor bersama keluarga maupun sahabat, The Cibulan Suites sangat cocok untuk anda pilih. Sebab disini menyediakan fasilitas ruangan untuk keluarga dan kolam renang.
Beberapa fasilitas yang dapat anda nikmati disini yaitu koneksi internet (Wi-Fi), tempat parkir, AC, TV, Bathtub ari panas, tempat aktivitas untuk anak dan juga keluarga, pelayanan cuci pakaian dan layanan concierge.
Untuk harga juga tidak membuat kantong pengunjungnya menjadi jebol, penawaran harga mulai dari Rp109.107-an.
Alamat berada di jalan Vikamas Raya No 12A Cisarua.
2. Arra Lembah Pinus
Untuk anda yang saat ini sedang berada di kawasan Telaga Warna dan juga Curug Cilembah ingin melanjutkan perjalanan namun badan sudah terasa capek dan ingin segera beristirahat Arra Lembah Pinus dapat dijadikan untuk tempat persinggahan dimalam hari.
Berada di lokasi yang sangat strategis dengan penawaran harga terjangkau Arra Lembah Pinus menjadi banyak dilirik oleh banyak wisatawan.
Lokasinya berada di dekat Masjid Atta’awun Puncak Pass atau di Jalan Raya Ciawi-Cianjur, Ciloto.
Fasilitas yang ada di properti tersebut adalah akses internet (Wi-Fi) yang cepat dan stabil, kolam renang indoor, transportasi udara, tersedia tempat penyimpanan koper dan sewa mobil.
3. Ciloto Indah Permai
Penginapan Di Puncak Bogor Yang Murah Dan Bagus selanjutnya adalah Ciloto Indah Permai. Berbagai fasilitas seperti pusat kebugaran, kolam renang, ruang duduk, TV layar datar, sarapan gratis sampai aktivitas menunggang kuda dapat anda dapatkan disini.
Penawaran harga mulai dari 316ribuan untuk satu orang tamu. Silahkan kunjungi tempat ini dialamat Jalan Raya Ciloto.
Penginapan Di Puncak Bogor Yang Murah Dan Bagus
4. Le Eminence Hotel Convention & Resort
Menginap di tempat yang bagus dan nyaman serta lokasinya sangat asri serta udara yang sejuk tempat yang satu ini harus untuk kamu coba.
Tersedia berbagai fasilitas yang disukai oleh para wisatawan seperti aktivitas untuk anak dan keluarga, klub anak-anak, akses internet gratis, kolam renag, AC, balkon pribadi, layanan kamar dan masih banyak lagi.
Anda juga bisa menikmati pemandangan alam yang menakjubkan seperti melihat sungai dan juga gunung.
Silahkan datang ke alamat Jalan Hanjawar Nomor 19 Kota Bunga, Puncak.
5. Royal Safari Garden Resort & Convertion
Hotel ini termasuk penginapan kelas menengah, ada banyak sekali fasilitas yang anda pakai di tempat ini diantaranya:
- Pusat kebugaran
- Tempat bermain anak didalam ruangan
- Sarapan gratis
- Kolam renang
- Akses internet gratis
- Minibar
- Ruang keluarga dan masih banyak lagi
Silahkan kunjungi dialamat Jalan Raya Puncak 601 Puncak.
6. Berlian Resort
Budget yang minim tidak akan menghalangi anda untuk dapat menginap di hotel yang layak. Berliant Hotel memberikan penawaran harga mulai dari Rp126.558 saja untuk satu orang.
Terdapat beberapa fasilitas seperti akses Wi-Fi gratis, permainan tenis dan juga taman.
Bila ingin mengunjungi silahkan datang ke alamat Jalan Sindanglaya Cimacan KM 41 Cipanas.
7. Aries Biru Hotel And Villa
Menginap di hotel bintang tiga dengan penawaran harga mulai Rp175.267 sudah bisa menginap di tempat yang nyaman dan memberikan bermacam-macam fasilitas seperti kegiatan memancing, kolam renang, restoran, Wi-Fi, Karaoke, Ruang Keluarga, Pembuat kopi dan teh, bathtub serta berbagai fasilitas lainnya.
Kunjungi Aries Biru Hotel And Villa dialamat Jalan Raya Hankam Nomor 88 KM 82 Jogjogan, Cisarua.
8. Hotel Arjuna Puncak Bogor
Hotel Arjuna juga memberikan penawaran harga yang tidak akan membuat kantong jebol, menurut informasi harga terupdate saat ini yaitu mulai dari 150 ribuan saja.
Fasilitasnya juga cukup memadai yaitu tersedia tempat untuk aktivitas anak dan keluarga, layanan cuci pakaian, bathtub ari panas dan juga restoran.
Alamat Arjuna Hotel berada di Jalan Raya Puncak KM 83,3 berjarak 21 km dari Prasati Batutulis dan 32 km dari Jungleland Adventure Theme Park.
9. Grand Pesona Ksatria Hotel
Pelayanan yang bagus dan menyediakan macam-macam fasilitas untuk para pengunjungnya seperti bathtub air panas, sauna, layanan penukaran uang, aktivitas bermain anak dan keluarga dan juga layanan cuci pakaian menjadikan waktu liburan anda lebih memuaskan.
Hanya dengan 250 ribu saja anda sudah dapat menginap di hotel yang nyaman.
Alamat berada di Jalan Raya Puncak KM 82 Cisarua.
10. Villa Tunas Alam Mutiara
Harga mahal tidak menentukan baik atau tidaknya sebuah pelayanan yang diberikan untuk tamunya. Villa Tunas Alam Mutiara ini menawarkan harga yang relativ terjangkau dan memberikan berbagai fasilitas terbaik.
Anda dapat mengunjunginya di alamat Jalan Sindang Subur No 31.
11. Gumilang Hotel
Jangan khawatir tidak bisa menginap di tempat yang nyaman karen Gumilang Hotel menawarkan harga terbak yaitu mulai dari 200 ribuan anda sudah bisa menikmati penginapan di daerah wisata puncak yang sejuk.
Terdapat berbagai fasilitas cukup memadai seperti area parkir, akses internet kecepatan tinggi (Wi-Fi), sewa mobil serta area untuk beraktivitas anak-anak dan juga keluarga.
Untuk fasilitas didalam ada AC, ruang duduk, telepon, pembuat kopi/teh, bathtub, dan layanan kamr.
Silahkan kunjungi alamat ini di Jalan Raya Puncak KM 75,5 Cipayung Bogor.
Mengenai informasi harga yang telah saya tuliskan diatas adalah berdasarkan penawaran harga saat ini, anda dapat langusng mengeceknya dengan klik AGODA.COM sekarang juga.